
Polri menetapkan Ketua Panitia Penyelenggara Arema FC Abdul Haris, yang telah disanksi oleh PSSI, sebagai tersangka terkait tragedi Kanjuruhan.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengumumkan penetapan tersangka atas insiden yang merenggut ratusan korban jiwa di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (1/10) lalu.
Petinggi PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) tidak ikut serta dalam rapat evaluasi penyelenggaraan sepak bola di Indonesia.
Penyidik Kejaksaan Tinggi Banten menyita aset milik tersangka AA pada kasus dugaan korupsi pengadaan beras dalam negeri. Aset tersebut yaitu satu bidang tanah
Brigadir IDR, oknum anggota polisi sudah ditetapkan tersangka terkait kasus penganiyaan terhadap Riri Aprilia Kartin (RAK). Namun pihak keluarga Brigadir IDR melaporkan balik RAK.
Pria berinisial DAP (39) yang melakukan pelecehan seksual kepada penumpang KRL di Stasiun Depok Baru, Pancoran Mas, Depok ditetapkan jadi tersangka.
Hakim agung Sudrajad Dimyati ditetapkan jadi tersangka korupsi oleh KPK. Sudrajat Dimyati kaget!
Kejaksaan negeri (Kejari) Pandeglang akan menetapkan tersangka baru pada kasus korupsi bantuan operasional sekolah (BOS) afirmasi di Dinas Pendidikan.
Satuan Reserse Kriminal Kepolisian Resor Kota Banda Aceh menetapkan tiga tersangka terkait kasus robohnya tombak layar bangunan di Madrasah Ibtidaiyah Negeri 2 Banda Aceh.
Ketut menuturkan, penelitian berkas perkara itu akan dilakukan efektif, sehingga bisa dinyatakan lengkap.