JPNN.com, TEHRAN - Pemimpin Agung Iran Ayatollah Ali Khameini merespons kesepakatan tentang gencatan senjata antara Gerakan Perlawanan Islam atau Harakat al-Muqawwamatul Islamiyyah (Hamas) dengan Israel.
Anak-anak Palestina di Gaza terus menanggung beban berat akibat genosida Israel, yang kini memasuki bulan ke-16.
Serangan udara Israel di Gaza telah menewaskan 62 warga Palestina selama satu hari terakhir, kata petugas medis Palestina, bertepatan dengan laporan
Kekhawatiran meningkat tentang keselamatan direktur salah satu rumah sakit terakhir yang berfungsi sebagian di Gaza utara setelah militer Israel menahannya.
AS menekan Israel kalau tidak boleh ada pengurangan wilayah di Gaza. Selain itu, tidak boleh ada pengusiran paksa warga Palestina dari rumah mereka
REPUBLIKA.CO.ID, BEIRUT – Sehari setelah gencatan senjata antara Israel dan Hizbullah Lebanon diberlakukan, Israel dilaporkan melakukan dua serangan di selatan Lebanon. Serangan ini menimbulkan korban luka-luka dan disebut Hizbullah menyalahi...
KEMENTERIAN luar negeri Prancis, Jerman, dan Inggris pada Kamis (31/10) meminta pembaruan segera layanan perbankan korespondensi Israel-Palestina.
Diperlukan waktu 350 tahun bagi Gaza dan perekonomiannya yang babak belur untuk kembali ke tingkat sebelum perang.
Misi Iran untuk PBB di New York membantah pihaknya melakukan serangan pesawat tak berawak di rumah Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu.
Pemimpin Hamas, Yahya Sinwar, tewas dalam serangan Israel di Gaza pada Kamis (17/8) dini hari waktu setempat.