Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

PERISTIWA

Gempa M 5 Terjadi di Banten, Terasa hingga Sukabumi

Jumat 14-Feb-2025 20:37 WIB

283

Gempa M 5 Terjadi di Banten, Terasa hingga Sukabumi

Foto : detik

Brominemedia.com – Gempa terjadi di Muarabinuangeun, Lebak, Banten. Gempa tersebut berkekuatan magnitudo (M) 5.

"Magnitudo 5,0," demikian informasi yang disampaikan BMKG lewat situs resminya, Jumat (14/2/2025).

Gempa itu terjadi pukul 19.28 WIB. Titik gempa itu berada di koordinat 7,62 derajat Lintang Selatan-105,49 derajat Bujur Timur.

Belum diketahui ada tidaknya korban jiwa ataupun dampak kerusakan akibat gempa ini. Gempa ini memiliki kedalaman 10 km.

"(Pusat gempa) 97 km barat daya Muarabinuangeun-Banten" tulis BMKG.

BMKG mengatakan gempa juga terasa di Sukabumi, Jawa Barat, pada sekala MMI III. Kekuatan gempa yang dirasakan warga berbeda-beda di setiap lokasi.

Skala MMI sendiri digunakan untuk mengukur kekuatan gempa yang dirasakan manusia. Semakin tinggi skala MMI, berarti semakin kuat gempa terasa.

Konten Terkait

PERISTIWA 1.724 Jiwa Terdampak Banjir Galing, BPBD Sambas Minta Waspada Banjir Kiriman dari Suti Semarang

Kondisi banjir yang melanda dua desa di Kecamatan Galing sudah surut namun masyarakat tetap diimbau untuk waspada

Jumat 09-Jan-2026 20:04 WIB

1.724 Jiwa Terdampak Banjir Galing, BPBD Sambas Minta Waspada Banjir Kiriman dari Suti Semarang
KRIMINAL Bawa Bantuan ke Aceh, Relawan Asal Banten Kena Pungli Oknum Petugas Dishub di Palembang

Relawan asal Banten yang membawa bantuan kemanusiaan ke Aceh mengaku mengalami pungli oleh oknum petugas Dishub di Palembang.

Jumat 09-Jan-2026 20:01 WIB

Bawa Bantuan ke Aceh, Relawan Asal Banten Kena Pungli Oknum Petugas Dishub di Palembang
KRIMINAL Inflansi Kota Ambon 2025 Lampaui Batas Nasional, Pemkot Perkuat Pengendalian Harga

Menyikapi kondisi tersebut, Pemerintah Kota Ambon menegaskan akan mengambil langkah serius untuk memperkuat upaya pengendalian inflasi.

Jumat 09-Jan-2026 19:59 WIB

Inflansi Kota Ambon 2025 Lampaui Batas Nasional, Pemkot Perkuat Pengendalian Harga
OLAHRAGA Pemain Keturunan Indonesia Berperan dalam Pemecatan Ruben Amorim oleh Man United

Secara tidak langsung, bek Leeds United berdarah Indonesia, Pascal Struijk, berperan dalam laga berujung pemecatan Ruben Amorim oleh Man United

Kamis 08-Jan-2026 01:07 WIB

Pemain Keturunan Indonesia Berperan dalam Pemecatan Ruben Amorim oleh Man United
TRAVEL Aktivitas Vulkanik Gunung Kerinci Meningkat Malam Ini, Wisata Pendakian Ditutup Sementara

Aktivitas vulkanik Gunung Kerinci di Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi meningkat, Selasa (6/1/2025) malam.

Selasa 06-Jan-2026 20:09 WIB

Aktivitas Vulkanik Gunung Kerinci Meningkat Malam Ini, Wisata Pendakian Ditutup Sementara

Tulis Komentar