Sejumlah pengamat politik mengkritik Presiden Jokowi yang terus memberi sinyal capres yang akan didukung pada 2024.
KPU telah menetapkan partai politik peserta Pemilu 2024 beserta nomor urutnya. Ada 17 partai yang berlaga memperebutkan kursi di Senayan
Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menjadi salah satu partai yang lolos sebagai peserta Pemilu 2024. PSI mendapatkan nomor urut 15.
Anggaran Pemilu 2024 mencapai Rp 76,6 triliun. Anggaran besar itu mesti dijawab dengan kerja profesional dan terbuka.
Anggota Komisi II DPR RI dari Fraksi PKS Mardani Ali Sera meminta kepada para tokoh nasional agar tidak lagi menggulirkan pernyataan soal wacana penundaan Pemilu 2024 maupun perpanjangan masa jabatan....
brominemedia.com-- TB Hasanuddin, memproyeksikan lima poin yang ditanyakan kepada calon Panglima TNI pengganti Jenderal Andika Perkasa.
KPU memiliki tim supervisi, tim inspektorasi, dan tim pemantauan pengawasan untuk mengatasi kecurangan.
brominemedia.com-- Ketua KPU RI butuh adanya dukungan dari pihak Polri menjadi penting, supaya tahapan berjalan lancar.
brominemedia.com-- Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) dinilai telah melanggar asas keterbukaan dan akuntabilitas terkait penggunaan Sistem Informasi Partai Politik (SIPOL) dalam tahapan verifikasi administrasi partai politik menuju Pemilu 2024.
Pencatutan nama oleh parpol marak belakangan. Masyarakat pun diminta untuk melaporkan bila dirinya menjadi korban pencatutan tersebut.