Senin 27-Feb-2023 04:27 WIB
147

Foto : harianjogja
brominemedia.com
-Menyambut Ramadan, warga Dusun Sedan, Sariharjo, Ngaglik, Sleman, menggelar
bersih-bersih makam. Ini menjadi salah satu tradisi yang masih dirawat hingga
saat ini.
Dukuh Sedan Miyarno mengatakan tradisi ini rutin dilakukan
oleh warga setiap tahun. Puluhan warga pada Minggu (25/2/2023) pagi sekitar
pukul 06.00 WIB sudah mulai bergotong royong membersihkan makam Sasonoloyo
Tegalmulyo Tegal Krapyak, Dusun Sedan.
Tidak hanya makam milik keluarga, makam milik warga lainnya
turut dibersihkan. Menurutnya kegiatan bersih makam ini sempat terhenti saat
pandemi Covid-19 melanda kurang lebih tiga tahun.
Manfaatin gadgetmu untuk dapetin penghasilan tambahan. Cuma modal sosial media sudah bisa cuan!
Gabung bisnis online tanpa modal di http://bit.ly/3HmpDWm

"Bersih-bersih makam Tegalmulyo Tegal Krapyak Dusun Sedan ini rutin dilakukan setiap tahun sebelum bulan puasa," ucapnya.
Selepas bersih-bersih digelar doa bersama oleh warga. Ketua Pengurus Makam Tegalmulyo Tegal Krapyak Dusun Sedan, Boni bersyukur kegiatan ini bisa berjalan dengan baik, sehingga makam lebih bersih dan tertata rapi.
"Alhamdulillah, sekarang terlihat bersih dan tertata rapi. Selain itu aturan makam sudah ada," paparnya.
Salah satu peserta bersih makam, Potil mengaku senang kegiatan ini bisa kembali digelar. "Senang bisa bersih makam bersama warga lainnya."
Konten Terkait
Menyambut Ramadan warga Dusun Sedan, Sariharjo, Ngaglik, Sleman menggelar bersih-bersih makan.
Senin 27-Feb-2023 04:27 WIB
Menyambut Ramadan warga Dusun Sedan, Sariharjo, Ngaglik, Sleman menggelar bersih-bersih makan.
Senin 27-Feb-2023 04:27 WIB
Satpol PP Jakarta Barat melakukan bersih-bersih di kawasan Kota Tua. Hasilnya, terkumpul puntung rokok hingga dua tong sampah.
Jumat 27-Jan-2023 01:00 WIB