Minggu 07-Jul-2024 20:20 WIB
132
Foto : jpnn
Kemudian, mencakup keagenan koperasi, layanan pendaftaran haji dan umroh, pemanfaatan produk dan layanan, serta program yang berdasarkan prinsip perbankan syariah yang difatwakan oleh Dewan Syariah Nasional.
Sementara itu, Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Haedar Nashir mengapresiasi Bank DKI dan berharap dapat meningkatkan hubungan baik dengan bank tersebut.
"Saya Bank DKI dapat mendukung kebutuhan Muhammadiyah DKI Jakarta melalui transaksi yang memberikan kemudahan, keamanan serta memberikan manfaat kepada umat,” kata dia.
Di sisi lain, Sekretaris Perusahaan Bank DKI Arie Rinaldi menambahkan bahwa kerja sama itu menandai langkah awal dari rangkaian program kolaboratif antara Bank DKI Unit Usaha Syariah dan PWM DKI Jakarta.
Kedua belah pihak berkomitmen untuk terus menjalin komunikasi dan koordinasi yang intensif guna memastikan implementasi kerja sama berjalan dengan baik dan memberikan manfaat yang optimal bagi semua pihak yang terlibat.
"Dengan semangat kemitraan dan kolaborasi yang erat, Bank DKI UUS dan PWM DKI Jakarta berharap dapat bersama-sama mendorong perkembangan perbankan syariah di Indonesia," tutur Arie.
Konten Terkait
Indonesia terus berupaya memperkuat identitas nasional di dunia internasional. Salah satunya dengan mempromosikan secara konsisten Bhinneka Tunggal Ika serta gotong-royong ke khalayak global.
Rabu 20-Nov-2024 21:11 WIB
Harno berharap perayaan Hari Batik Nasional membuat batik Depok bisa terkenal sampai ke regional, nasional dan internasional.
Rabu 02-Oct-2024 20:42 WIB
Inovasi Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang di bidang ketahanan pangan kembali mendapatkan apresiasi di tingkat nasional.
Minggu 29-Sep-2024 20:17 WIB
SAF adalah bahan bakar cair, yang saat ini digunakan dalam penerbangan komersial yang mengurangi emisi CO2 hingga 80 persen.
Jumat 20-Sep-2024 21:02 WIB
Komisi Nasional Disabilitas (KND) optimistis penyelenggaraan Pekan Paralimpiade Nasional (Perparnas) XVII 2024 dapat berjalan sukses.
Rabu 18-Sep-2024 20:26 WIB