Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

PERISTIWA

Pemakaman Korban Tembok Roboh MTsN 19 Pondok Labu Dilakukan di 3 TPU

Kamis 06-Oct-2022 21:01 WIB

451

Pemakaman Korban Tembok Roboh MTsN 19 Pondok Labu Dilakukan di 3 TPU

Foto : detik

brominemedia.com – Peristiwa tembok roboh menewaskan tiga siswa Madrasah Tsanawiyah Negeri (MTsN) 19 Pondok Labu, Cilandak, Jakarta Selatan. Kepala BPBD DKI Jakarta Isnawa Adji mengatakan proses pemakaman seluruh korban jiwa diurus oleh Kanwil Kemenag Jakarta Selatan.

"Proses pemakaman semua korban meninggal sudah ditangani oleh pihak Kanwil Kemenag Jaksel," kata Isnawa Adji dalam keterangannya, Kamis (6/10).

Isnawa menyampaikan saat ini pihaknya telah menjenguk korban yang meninggal dunia maupun yang mengalami luka-luka di RS Prikasih. Saat ini pun, kata dia, koordinasi terkait penanganan pemakaman korban terus dilakukan rumah sakit maupun unsur dari Kanwil Kemenag Jaksel, Polres Jaksel, pihak kelurahan, dan keluarga korban.

Di samping itu, personel gabungan yang terdiri dari TRC BPBD, Dinas Gulkarmat, Dinas SDA, Tagana Dinsos, Basarnas, TNI, hingga Polri berupaya menguras air hingga tersisa sekitar 10-20 cm.

"Hal ini akan memudahkan petugas untuk melakukan pembersihan puing-puing reruntuhan tembok," ujarnya.

"Adapun aliran listrik yang berada di sekitar kawasan sekolah sudah dipadamkan oleh PLN," sambungnya.

Konten Terkait

PERISTIWA IMABI Suarakan Penetapan Bencana Nasional, Salurkan Bantuan Donasi untuk Masyarakat Terdampak Banjir

IMABI bersama mahasiswa se-Sumatra menyalurkan bantuan logistik dan kebutuhan pokok bagi korban banjir dan longsor.

Selasa 06-Jan-2026 20:11 WIB

IMABI Suarakan Penetapan Bencana Nasional, Salurkan Bantuan Donasi untuk Masyarakat Terdampak Banjir
PERISTIWA VIDEO Demi Mengajar, Dua Guru Aceh Tengah Nekat Naik Flying Fox Berdua Seberangi Sungai Deras

Aksi tersebut tergolong berisiko, namun keduanya berhasil menyeberang dengan selamat hingga ke seberang sungai.

Selasa 06-Jan-2026 20:11 WIB

VIDEO Demi Mengajar, Dua Guru Aceh Tengah Nekat Naik Flying Fox Berdua Seberangi Sungai Deras
PERISTIWA BPBD Kalbar Siaga Hadapi Cuaca Ekstrem dan Potensi Banjir Rob

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Kalimantan Barat meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi cuaca ekstrem.

Selasa 30-Dec-2025 20:10 WIB

BPBD Kalbar Siaga Hadapi Cuaca Ekstrem dan Potensi Banjir Rob
PEMERINTAHAN YLBHI: Influencer yang Kritik Penanganan Bencana Kena Doxing

YLBHI menerima laporan dari sejumlah figur publik dengan pengikut besar di media sosial yang menjadi sasaran serangan digital.

Senin 29-Dec-2025 20:12 WIB

YLBHI: Influencer yang Kritik Penanganan Bencana Kena Doxing
PERISTIWA Wakapolri Tinjau Penanganan Pascabencana Banjir dan Longsor di Tapanuli Tengah

Kunjungan ini bertujuan untuk memastikan percepatan penanganan dampak bencana alam serta menyalurkan bantuan langsung kepada masyarakat

Minggu 28-Dec-2025 20:15 WIB

Wakapolri Tinjau Penanganan Pascabencana Banjir dan Longsor di Tapanuli Tengah

Tulis Komentar