Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

TREND

Lagi, Viral Bidan Joget TikTok di Depan Pasien saat Tunggu Ketuban Pecah

Jumat 17-Jun-2022 13:44 WIB

1,225

Lagi, Viral Bidan Joget TikTok di Depan Pasien saat Tunggu Ketuban Pecah

Foto : TikTok

brominemedia.com – Lagi, viral video TikTok yang memperlihatkan sejumlah bidan sedang joget TikTok di tengah pasien yang hendak melahirkan. Dalam video tersebut, tertulis narasi bidan tengah menunggu ketuban pasien pecah.

“Sambil menunggu ketuban pecah. Bidannya goyang dulu,” tulis pemilik akun @bidanpraktekmandiri. 

“Lagian ibunya juga tidak bisa dipegang,” lanjut narasi tersebut. 

Diketahui video tersebut telah dihapus dari akun TikTok @bidanpraktekmandiri, tetapi cuplikan videonya telah ramai tersebar di berbagai media sosial. 

Setelah diunggah ulang oleh akun @infotwitwor pada hari Rabu (15/6), banyak netizen yang menyayangkan perilaku bidan lantaran dinilai tidak memikirkan perasaan sang pasien dan suaminya yang juga terlihat pada video.

Ketua Umum Ikatan Bidan Indonesia (IBI), Emi Nurjasmi mengaku belum mendapatkan informasi lebih lanjut mengenai kasus viral bidan joget TikTok di tengah pasien yang akan melahirkan. 

Emi juga belum bisa menjelaskan kemungkinan pemberian sanksi lebih lanjut pada bidan viral tersebut.

Share:

Konten Terkait

PERISTIWA VIDEO Demi Mengajar, Dua Guru Aceh Tengah Nekat Naik Flying Fox Berdua Seberangi Sungai Deras

Aksi tersebut tergolong berisiko, namun keduanya berhasil menyeberang dengan selamat hingga ke seberang sungai.

Selasa 06-Jan-2026 20:11 WIB

VIDEO Demi Mengajar, Dua Guru Aceh Tengah Nekat Naik Flying Fox Berdua Seberangi Sungai Deras
KRIMINAL Pegawai Rumah Sakit Beradegan Ranjang di Kamar Mayat, Videonya Viral Kembali, Bupati Turun Tangan

Kabar terbaru, pria dan wanita yang terekam kamera CCTV tersebut bakal menerima sanksi dari tempat mereka bekerja,

Selasa 06-Jan-2026 20:11 WIB

Pegawai Rumah Sakit Beradegan Ranjang di Kamar Mayat, Videonya Viral Kembali, Bupati Turun Tangan
HIBURAN 7 Cara Gampang Nonton Video Film Jepang Viral Tanpa VPN di Yandex Ru Browser Japan

Berikut ini cara gampang nonton film Jepang viral terjemahan bahasa Indonesia tanpa VPN di Yandex.

Selasa 06-Jan-2026 20:10 WIB

7 Cara Gampang Nonton Video Film Jepang Viral Tanpa VPN di Yandex Ru Browser Japan
EVENT Janji Bonus Rp1 Miliar SEA Games 2025, Kapan Atlet Menerimanya?

Bonus atlet Indonesia di SEA Games 2025 kembali jadi sorotan. Pemerintah RI menjanjikan Rp1 miliar untuk setiap peraih emas, namun kapan bonus tersebut akan cair? Ketua NOC Indonesia Raja Sapta Oktohari memastikan Presiden RI Prabowo Subianto berkomitmen menepati janji tersebut, namun waktu pencairan sepenuhnya menjadi kewenangan pemerintah.

Rabu 24-Dec-2025 21:43 WIB

Janji Bonus Rp1 Miliar SEA Games 2025, Kapan Atlet Menerimanya?
KULINER Resep dessert viral quesillo ala Venezuela yang mudah dibuat sendiri

Quesillo menjadi salah satu dessert yang viral di media sosial. Sekilas tampilannya memang mirip puding karamel atau ...

Selasa 23-Dec-2025 20:36 WIB

Resep dessert viral quesillo ala Venezuela yang mudah dibuat sendiri

Tulis Komentar