Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

KESEHATAN

Jadwal dan Lokasi Vaksin Covid-19 Surabaya Hari Ini 2 Oktober 2023

Senin 02-Oct-2023 07:32 WIB

496

Jadwal dan Lokasi Vaksin Covid-19 Surabaya Hari Ini 2 Oktober 2023

Foto : brominemedia.com

brominemedia.com - Warga Surabaya yang membutuhkan vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat atau booster satu serta dua, terdapat beberapa jenis yang tersedia untuk hari ini, Senin (2/10).
Adapun jenis vaksin yang tersedia Indovac dan Inavac. Vaksin Covid-19 tersebut tersedia di fasilitas pelayanan kesehatan Surabaya serta gerai vaksinasi lainnya. Para peserta diharapkan membawa fotokopi KTP dan sertifikat vaksinasi (bagi yang pernah atau telah menerima vaksin satu dan dua). Berikut lokasi dan jadwal vaksin di Surabaya hari ini: 1. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Indovac di Puskesmas Manukan Kulon, sesi satu mulai pukul 08.00-11.30 WIB, lalu sesi dua pukul 15.00-16.30 WIB. 2. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Lontar, mulai pukul 08.30-11.00 WIB. . Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Medokan Ayu, mulai pukul 08.00-10.30 WIB. 4. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Balongsari, mulai pukul 08.00-11.00 WIB.

5. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Siwalankerto, mulai pukul 08.00-11.00 WIB.  6. Vaksin dosis tiga dan empat jenis Inavac di Puskesmas Asemrowo, mulai pukul 08.30 WIB-selesai. 7. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Pembantu Rungkut Kidul, mulai pukul 08.00-11.00 WIB. 8. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Tenggilis, mulai pukul 08.00-11.00 WIB. 9. Vaksin dosis satu, dua, tiga, dan empat jenis Inavac di Puskesmas Dukuh Kupang, sesi satu mulai pukul 08.00-11.00 WIB, lalu sesi dua pukul 15.00-17.00 WIB. Masyarakat yang ingin mengetahui informasi atau jadwal tentang pelaksanaan vaksinasi bisa memantau secara berkala media sosial Dinas Kesehatan Surabaya atau puskesmas di kecamatan masing-masing. (mcr12/jpnn)

Share:

Konten Terkait

PEMERINTAHAN Mantan Direktur Polinema Ajukan Eksepsi, Jadi Terdakwa di Sidang Dugaan Korupsi Pengadaan Tanah

Terdakwa Awan Setiawan yang merupakan mantan Direktur Polinema periode 2017 - 2021 membacakan eksepsinya dalam sidang dugaan Korupsi pengadaan tanah

Jumat 21-Nov-2025 20:21 WIB

Mantan Direktur Polinema Ajukan Eksepsi, Jadi Terdakwa di Sidang Dugaan Korupsi Pengadaan Tanah
PEMERINTAHAN Videotron Simpang Surabaya Dirobohkan Rata dengan Tanah, Ini Kata Kasatpol PP-WH Banda Aceh

Sebuah videotron di kawasan Simpang Surabaya, Banda Aceh rata dengan tanah usai dirobohkan petugas Satuan Polisi Pamong Praja...

Rabu 19-Nov-2025 21:15 WIB

Videotron Simpang Surabaya Dirobohkan Rata dengan Tanah, Ini Kata Kasatpol PP-WH Banda Aceh
PEMERINTAHAN Pemkot Mojokerto dan Bapas Surabaya Jalin Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial bagi Anak

Pemkot Mojokerto dan Bapas Surabaya Jalin Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial bagi Anak. 👇Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto bersama Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas I Surabaya menandatangani Nota Kesepakatan terkait pelaksanaan pidana kerja sosial dan pidana pelayanan masyarakat bagi anak--Ikuti kami di 👉https://bit.ly/392voLE#beritaviral #jawatimur #viral berita #beritaterkini #terpopuler #news #beritajatim #infojatim #newsupdate #FYI #fyp

Selasa 11-Nov-2025 20:17 WIB

Pemkot Mojokerto dan Bapas Surabaya Jalin Kerja Sama Penerapan Pidana Kerja Sosial bagi Anak
OLAHRAGA Persebaya Vs Persis Masih 1-1, Aksi Tanaka dan Perovic Warnai Babak Pertama

Persebaya Vs Persis Masih 1-1, Aksi Tanaka dan Perovic Warnai Babak Pertama. 👇Persebaya Surabaya dipaksa bermain imbang 1-1 oleh Persis Solo dalam laga babak pertama di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Minggu (2/11/2025).--Ikuti kami di 👉https://bit.ly/392voLE#beritaviral #jawatimur #viral berita #beritaterkini #terpopuler #news #beritajatim #infojatim #newsupdate #FYI #fyp

Minggu 02-Nov-2025 20:04 WIB

Persebaya Vs Persis Masih 1-1, Aksi Tanaka dan Perovic Warnai Babak Pertama
PEMERINTAHAN Tekan Kecelakaan Siswa, DPRD Surabaya Dorong Penambahan Bus Sekolah Gratis

Anggota DPRD Surabaya, Herlina, usulkan penambahan bus sekolah untuk memperluas layanan transportasi gratis dan menekan angka kecelakaan di jalan.

Selasa 28-Oct-2025 20:15 WIB

Tekan Kecelakaan Siswa, DPRD Surabaya Dorong Penambahan Bus Sekolah Gratis

Tulis Komentar