Rabu 16-Oct-2024 20:57 WIB
286
Foto : jpnn
IEC mengaku akan terus berpartisipasi dalam TEI setiap tahunnya, sebagai bagian dari upaya memperkuat posisi Indonesia dalam perdagangan internasional dan mendorong peningkatan ekspor produk lokal ke pasar global.
Dalam TEI 2024 ini, IEC mendapat dukungan dari sponsor seperti Mind ID, Bank Syariah Indonesia (BSI), Rays Group Indonesia, dan PT Metro Impex Makmur. Dukungan ini memungkinkan IEC untuk menyediakan fasilitas terbaik bagi para tenant di booth mereka, yang diharapkan mampu menarik minat buyer internasional dan menciptakan peluang transaksi bernilai tinggi.
Perusahaan-perusahaan yang berpartisipasi antara lain PT HNF Alam Sejahtera, PT Metro Impex Makmur, CV Nucifera Hiro Indonesia, PT Suma Briket Premium, CV Serene Harmoni Indonesia, PT Inti Agro Solution (Global Essential Oil), PT Anto Antar Sejagat, PT Agri Ekspor Indonesia, PT Aneka Unggulan Nusantara, PT Gastrus Bintang Gemilang, PT Indah Tata Buana, PT Inti Alam Andalas. Juga PT Maffin Sukses Berjaya, PT Nusantara Jagadhita Utama, PT Sumber Sejahtera Mandiri Industri, Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Banjar Kalimantan Selatan.
Kemudian, PT Suntara Perintis Jaya, PT Karta Natur Asia, MIND ID, CV Arva Indonesia, CV Yumeda Pangan Sejahtera (Sweet Sundae Indonesia), dan PT Cerita Ragam Nusantara (Jiwanta).Sejahtera (Sweet Sundae Indonesia), dan PT Cerita Ragam Nusantara (Jiwanta).
Konten Terkait
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa menyiapkan anggaran senilai Rp 2 triliun untuk mendukung pembiayaan ekspor bagi industri furnitur. Dana itu nantinya disalurkan melalui Lembaga Pembiayaan...
Selasa 23-Dec-2025 20:37 WIB
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) resmi menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) Sumbar Tahun 2026
Senin 22-Dec-2025 20:14 WIB
Empat pilar utama, yaitu kolaborasi data, standardisasi penilaian risiko, skema berbagi risiko, serta platform kolaborasi terintegrasi, menjadi fondasi penting yang perlu diperkuat.
Senin 15-Dec-2025 20:19 WIB
Ekspor menjadi salah satu aktivitas Suzuki Indonesia, yang masih menjadi simbolisasi atas kerja keras dad dedikasi proses produksi jenama berlambang 'S' ini di Tanah Air
Selasa 18-Nov-2025 20:07 WIB
Keputusan ini diambil Vidi sebagai komitmen untuk pemulihan diri dan persiapan album baru. Dalam pernyataannya, musisi berusia 35 tahun ini mengungkapkan bahwa
Minggu 02-Nov-2025 20:07 WIB




