Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

EVENT

HUT Pekanbaru 238 Tahun, PJ Walikota Turut Ramaikan Event Gowes

Senin 04-Jul-2022 11:03 WIB

282

HUT Pekanbaru 238 Tahun, PJ Walikota Turut Ramaikan Event Gowes

Foto : cakaplah.com

brominemedia.com – Penanggung Jawab Wali Kota Pekanbaru, Muflihun mengikuti gowes bersama peserta Fun Bike yang digelar pada hari Minggu (3/7). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka HUT Pekanbaru ke 238 tahun.

Muflihun juga melepas ribuan peserta yang dimulai dari depan Mal Pelayanan Publik (MPP) Pekanbaru, Jalan Jenderal Sudirman dan berakhir di Komplek Perkantoran Walikota, di Tenayan Raya.

Dalam kesempatan ini, peserta yang hadir berasal dari sejumlah daerah di luar Riau, seperti Provinsi Aceh, Sumatera Barat dan daerah lainnya. Selain itu, peserta juga berasal dari berbagai komunitas yang ada di Provinsi Riau.

Menurut Muflihun, Fun Bike ini merupakan salah satu rangkaian HUT Pekanbaru. Ia juga bersyukur masyarakat telah antusias turut serta dalam kegiatan ini.

Muflihun berharap event ini bisa digelar secara rutin. Selain menjaga kesehatan, ia juga menyebut event ini bisa menjadi ajang silaturahmi dengan masyarakat.

Konten Terkait

EVENT HUT Pekanbaru 238 Tahun, PJ Walikota Turut Ramaikan Event Gowes

brominemedia.com – Penanggung Jawab Wali Kota Pekanbaru, Muflihun mengikuti gowes bersama peserta Fun Bike yang digelar pada hari Minggu (3/7). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka HUT Pekanbaru ke 238 tahun.

Senin 04-Jul-2022 11:03 WIB

HUT Pekanbaru 238 Tahun, PJ Walikota Turut Ramaikan Event Gowes

Tulis Komentar