PEMERINTAHAN

Target Kelar 2 Tahun di 34 Kota Limbah Bantargebang 55 Juta Ton Prabowo Minta Danantara Kebut Pembangunan PLTSa

Senin 20-Oct-2025 20:17 WIB 104

Foto : rm_id

Brominemedia.com - Presiden Prabowo Subianto memastikan, pemerintah melalui Danantara, akan membangun Pembangkit Listrik Tenaga Sampah (PLTSa) di 34 kota. Termasuk di Bantargebang, Kota Bekasi, Jawa Barat, yang timbunan sampahnya sudah mencapai 55 juta ton.

"Limbahnya sudah 55 juta ton. Sudah menggunung. Kalau terjadi hujan deras, dia. bisa membahayakan kampung di sekitarnya," papar Prabowo dalam sambutan pada Sidang Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Senin (20/10/2025).

"Insya Allah, dalam dua tahun, kita selesaikan (pembangunan PLTSa) di 34 kota. Ini sangat strategis karena menyangkut kebersihan dan kesehatan," imbuhnya.

Prabowo menegaskan, Indonesia tak mungkin berharap banyak pada pariwisata, jika tak mampu mengatasi masalah sampah. 

"Mau nggak, turis datang ke tempat yang kotor? Yang jorok? Jadi, ini strategis. Terima kasih Danantara. Segera laksanakan," tegas Prabowo. 

Konten Terkait

PEMERINTAHAN Di IKN, Prabowo beri koreksi soal desain dan fungsi kepada OIKN

Presiden Prabowo Subianto memberikan sejumlah instruksi kepada Otoritas Ibu Kota Nusantara (OIKN), dan koreksi di ...

Selasa 13-Jan-2026 20:07 WIB

PEMERINTAHAN Pemkot Magelang Siapkan Lahan Pengelolaan Sampah Modern di Bojong

Bantuan Prodamai Kota Magelang Berupa Sarana dan Prasarana Pengelolaan Sampah. Pengelolaan Sampah di Kota Magelang

Jumat 09-Jan-2026 20:01 WIB

PERISTIWA Presiden Maduro dan Istri Disebut Sempat Diseret dari Kamar Tidur Oleh Pasukan Elite AS

Menurut keterangan sumber yang dikutip sejumlah media internasional, penangkapan dilakukan oleh pasukan elite Delta Force Angkatan Darat AS.

Minggu 04-Jan-2026 20:16 WIB

RAGAM Cerita Krisis TPA Cipeucang Dorong Realisasi Lubang Biopori

Sebagian warga Kota Tangerang Selatan berusaha menghindar dari dampak penutupan TPA Cipeucang. Rencana lama biopori akhirnya terlaksana.

Jumat 19-Dec-2025 20:13 WIB

PEMERINTAHAN Bahlil Sebut Operasional Kilang Balikpapan Tinggal Tunggu Jadwal Prabowo

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia memastikan RDMP Balikpapan siap beroperasi, menunggu jadwal Presiden Prabowo.

Selasa 16-Dec-2025 20:15 WIB

Tulis Komentar