PERISTIWA

BMKG Prediksi Cuaca di Jakarta Sepanjang Hari Ini Cerah Berawan

Senin 11-Sep-2023 05:45 WIB 375

Foto : brominemedia.com

brominemedia.com - Badan Meterologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca di Ibu Kota Jakarta sepanjang hari ini umumnya cerah berawan. Berdasarkan informasi di laman resmi www.bmkg.go.id disebutkan pada pagi hari, cuaca di Jakarta Barat dan Jakarta Selatan diprediksi cerah. Sedangkan, di wilayah Jakarta Pusat, Jakarta Timur, dan Jakarta Utara, serta Kepulauan Seribu cuaca diprediksi cerah berawan. Memasuki siang hari, cuaca di seluruh wilayah Ibu Kota Jakarta dan Kepulauan Seribu prediksi cerah. Sedangkan, pada sore hari, cuaca diramalkan cerah berawan. 

Sementara pada dini hari nanti, cuaca diprediksi tetap cerah berawan di Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu. Baca Juga Awal Musim Hujan Diprediksi November, BMKG: Puncaknya di Januari-Februari 2024 Untuk Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur cuaca diprediksi cerah. Adapun suhu rata-rata mencapai 24-34 derajat celcius dengan kelembapan berkisar antara 55-85%
Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Senin, 11 September 2023 - 05:45 WIB oleh Sucipto dengan judul "BMKG Prediksi Cuaca di Jakarta Sepanjang Hari Ini Cerah Berawan". 


Share:

Konten Terkait

PEMERINTAHAN Mantan Kepala Otorita IKN Sebut Jakarta Masih akan Menjadi Ibu Kota Negara di Tahun-tahun Mendatang

Jakarta disebut masih menjadi ibu kota negara hingga beberapa tahun mendatang.

Minggu 13-Oct-2024 20:20 WIB

PERISTIWA Said Iqbal Klaim 87,5% Buruh Jakarta Dukung RIDO, RK Harap Menang 1 Putaran

Cagub Jakarta nomor urut 1 Ridwan Kamil senang menerima dukungan Partai Buruh. Dia terkejut alasan Partai Buruh resmi memberi dukungan di Pilgub Jakarta.

Jumat 11-Oct-2024 20:43 WIB

TEKNOLOGI Pameran Teknologi Ramah Lingkungan Digelar di Jakarta

JPNN.com, JAKARTA - Yokogawa Indonesia merayakan 30 tahun di tanah air dengan mengadakan serangkaian kegiatan yang mendukung pelestarian lingkungan dan pengembangan teknologi berkelanjutan.

Kamis 10-Oct-2024 20:18 WIB

EVENT Duet Felix dan Joshua Sumbang Perak untuk DKI di Balap Motor Beregu PON 2024

Duet Felix dan Joshua Sumbang Perak untuk DKI di Balap Motor Beregu PON 2024

Jumat 20-Sep-2024 21:05 WIB

PEMERINTAHAN Survei LSI, RK-Suswono Rangking Satu

Elektabilitas bakal pasangan Cagub dan Cawagub Jakarta Ridwan Kamil dan Suswono (Rido) masih menjadi yang tertinggi diantara kandidat lainnya di Pilgub Jakarta 2024. Hasil ini berdasarkan survei terbaru Lembaga Survei Indonesia (LSI) yang dirilis Rabu (18/9).Survei ini melibatkan sebanyak 1.200 respoden yang tersebar secara proporsional di seluruh wilayah administrasi kota dan datanya dikumpulkan dengan teknik wawancara. LSI menggunakan metode multistage dengan margin of error 2.9 persen pada t.. Baca selengkapnya di https://rmol.id/politik/read/2024/09/18/637430/survei-lsi-rk-suswono-rangking-satu

Rabu 18-Sep-2024 20:32 WIB

Tulis Komentar