FAJAR.CO.ID, MAKASSAR — Jelang Pilkada serentak, Kapolda Sulsel, Irjen Pol Andi Rian Djajadi meminta masyarakat...
Mencermati perkembangan situasi stabilitas keamanan di wilayah Kabupaten Landak. menjelang Pilkada saat ini masih dalam kondisi aman dan kondusif.
Masa Pilkada Serentak 2024, membawa berkah bagi usaha percetakan digital (digital printing) dan reklame di Kota Malang, Jawa Timur.
Festival Demokrasi upaya meningkatkan partisipasi dan edukasi pemilih pemula digelar Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Bandung.
JPNN.com, JAKARTA - Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) belum mau bicara banyak soal Pilkada Jakarta.
Polres Semarang menggelar kegiatan Simulasi Sistem Pengamanan Kota (Sispamkota) untuk pengamanan selama masa Pilkada.
Ketua Komisi A DPRD DIY Eko Suwanto mengingatkan DPR RI dan presiden agar tidak melanggar konstitusi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menyatakan, para stakeholder di wilayahnya secara solid siap mengawal penyelenggaraan Pilkada serentak 2024.
MK memutuskan beberapa perkara gugatan terhadap Undang-Undang tentang Pilkada. Dengan putusan MK ini, ada beberapa hal yang berbeda dalam Pilkada 2024.
Kode Ahok tolak diduetkan dengan Kaesang Pangarep di Pilkada Jakarta 2024. Singgung Gibran Rakabuming Raka dan Bobby Nasution.