Senin 16-Dec-2024 20:48 WIB
122

Foto : tribunnews

"Jika saya adalah salah satu pemainnya, saya akan bereaksi, karena jika pelatih tidak senang, maka Anda harus berbuat lebih banyak.
"Kami setuju dengannya, tim perlu berbuat lebih banyak dan kita akan lihat apakah ada reaksi," kata Ibrahimovic.
"Situasi serupa terjadi dengan Rafael Leao beberapa minggu lalu. Malam ini ia memilih untuk mencadangkan Theo, salah satu bek kiri terbaik di dunia.
"Ia berharap banyak darinya, kami ingin ia berada di puncak performanya. Ia pasti akan kembali, tetapi pelatih membuat pilihannya dan pilihan itu harus dihormati. Saat pemain berada di lapangan, mereka harus mampu membuat perbedaan.”
Milan Futuro diciptakan untuk membantu memperlancar transisi dari tim muda ke skuad senior, jadi apakah ini hanya sekali saja atau pertanda strategi baru AC Milan?
“Itu juga tergantung pada mereka. Mereka diberi kesempatan dan kemudian harus memanfaatkannya sebaik-baiknya.
"Anda tidak tahu apakah seorang pemain muda siap sampai ia diberi kesempatan. Kami sangat ingin melihat Liberali, kami percaya pada bakat kami dan mereka berlatih secara teratur dengan tim utama di Milanello,” pungkas Ibrahimovic.
“Kami tidak melihat ini sebagai mereka yang didatangkan karena hukuman, melainkan sebuah kesempatan.”
Konten Terkait
Semifinal Piala Dunia Klub 2025 akan mempertemukan Jawara Liga Prancis sekaligus Liga Champions Eropa PSG dengan raksasa klub Spanyol Real Madrid.
Rabu 09-Jul-2025 21:00 WIB
Pemain asing Arema FC, Paulinho Mocellin langsung unjuk gigi di laga debutnya bersama Singo Edan.
Selasa 08-Jul-2025 20:32 WIB
Seluruh perhatian tertuju pada siapa yang akan menjadi striker asing anyar Persebaya. Sejumlah nama sempat dikaitkan oleh media sosial
Jumat 04-Jul-2025 20:55 WIB
Seluruh peserta Piala Presiden 2025, enam tim, dipastikan mendapatkan hadiah, setelah mengumpulkan dana besar dari sponsor yang masuk.Piala Presiden...
Jumat 04-Jul-2025 20:50 WIB
Gerald Vanenburg tak mau menganggap remeh Malaysia hingga Brunei Darussalam meski Garuda Muda difavoritkan menjadi juara ASEAN CUp U23 2025.
Kamis 03-Jul-2025 20:40 WIB