Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

MUSIK

Dukung Timnas Indonesia, Anarcute Rilis Single Terbanglah Garuda

Jumat 27-Dec-2024 20:49 WIB

70

Dukung Timnas Indonesia, Anarcute Rilis Single Terbanglah Garuda

Foto : mediaindonesia

Brominemedia.com – Berawal dari Kery Astina (bassist Anarcute) yang sangat menggilai timnas Indonesia, membuat lagu pendek dadakan di Instagram saat Indonesia menang atas timnas Arab Saudi pada 11 November 2024 lalu.

Lagu ini sejatinya dirilis pada tanggal yang bersamaan dengan semifinal Piala AFF 2024, Namun, Indonesia belum berhasil lolos di ajang tersebut karena skuat yang diturunkan Shin Tae-yong rata rata adalah pemain muda debutan. 

"Sebenarnya lagu ini tuh pas kalo King Indo lolos ke semifinal AFF, tapi ya sudahlah seperti lirik lagu Terbanglah Garuda, timnas mah tetep pemenang di hati kita! Gapapa, tetep fokus buat kualifikasi piala dunia 2026," ucap Kery Astina.

Lagu Terbanglah Garuda juga dapat dinyanyikan dan dipakai untuk olahraga apapun. Hal itu bisa dilihat pada artwork Terbanglah Garuda yang menyisipkan beberapa gambar cabang olahraga dan video liriknya yang berisi anak anak sedang bermain sepak bola, bulu tangkis, bol voli dan lain lain.

Lagu Terbanglah Garuda sudah dapat didengarkan di seluruh platform digital dan video liriknya sudah dapat ditonton di YouTube Anarcute sejak Rabu (25/12).

Konten Terkait

PEMERINTAHAN Menhan Sjafrie Bertemu Panglima Tentara Malaysia, Karo Infohan Sebut Perkuat Kerja Sama Pertahanan

Kepala Biro Infohan Kementerian Pertahanan, Brigjen TNI Frega Wenas Inkiriwang menyebut Indonesia...

Rabu 16-Apr-2025 20:27 WIB

Menhan Sjafrie Bertemu Panglima Tentara Malaysia, Karo Infohan Sebut Perkuat Kerja Sama Pertahanan
OLAHRAGA Hadapi Borneo FC, Mampukah PSM Makassar Sudahi Catatan Buruk di Stadion Segiri?

PSM Makassar akan mendapatkan tantangan berat saat menghadapi tuan rumah Borneo FC dilanjutan...

Rabu 16-Apr-2025 20:23 WIB

Hadapi Borneo FC, Mampukah PSM Makassar Sudahi Catatan Buruk di Stadion Segiri?
EVENT Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia

Wakil Ketua MPR RI Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) mengajak seluruh elemen, pemerintah, petani, pelaku industri, hingga masyarakat, untuk mendorong hilirisasi dan branding kopi Indonesia yang semakin berkembang baik di pasar lokal maupun global.

Selasa 15-Apr-2025 21:14 WIB

Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
PENDIDIKAN Kritik Penjurusan SMA, P2G: Setiap 5 Tahun, Anak Indonesia Jadi Kelinci Percobaan

Perhimpunan Pendidikan dan Guru (P2G) mengkritisi rencana Mendikdasmen Abdul Muti mengembalikan Jurusan IPA, IPS, Bahasa di SMA. Rencana tersebut dinilai terburu-buru dan tanpa kajian evaluasi terhadap implementasi kurikulum merdeka (IKM) yang baru seumur jagung.

Senin 14-Apr-2025 23:14 WIB

Kritik Penjurusan SMA, P2G: Setiap 5 Tahun, Anak Indonesia Jadi Kelinci Percobaan
PEMERINTAHAN Disaksikan Prabowo dan Raja Abdullah II, RI-Yordania Teken Kerja Sama Pertahanan hingga Pertanian

Indonesia dan Yordania menegaskan komitmen untuk saling mendukung demi stabilitas kawasan dan pembangunan berkelanjutan.

Senin 14-Apr-2025 23:00 WIB

Disaksikan Prabowo dan Raja Abdullah II, RI-Yordania Teken Kerja Sama Pertahanan hingga Pertanian

Tulis Komentar