Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

MUSIK

Cakra Khan Ikut Audisi America's Got Talent, Tak Pernah Pikirkan Lolos atau Tidak

Rabu 10-May-2023 12:00 WIB

318

Cakra Khan Ikut Audisi America's Got Talent, Tak Pernah Pikirkan Lolos atau Tidak

Foto : detik

brominemedia.com--Baru-baru ini diketahui Cakra Khan mengikuti audisi America's Got Talent. Pelantun Kekasih Bayangan itu mengungkapkan tak mempedulikan apakah dapat lolos ke babak selanjutnya atau tidak, karena baginya dapat tampil di panggung tersebut merupakan pengalaman yang berharga.

"Pelajaran baru ya bagi saya karena ngikutin juga, sambil belajar juga, untuk lolos atau nggak saya belum mikir ke sana, yang penting saya bisa tampil," dikutip dari detikhot.

Manfaatin gadgetmu untuk dapetin penghasilan tambahan. Cuma modal sosial media sudah bisa cuan!

Gabung bisnis online tanpa modal di http://bit.ly/3HmpDWm

Penyanyi kelahiran Pangandaran itu pun menceritakan keseruan audisi America's Got Talent, di mana sesama saling mendukung satu sama lain sehingga terjadi persaingan yang sehat.

"Yang menarik itu sesama peserta saling menyemangati, 'semangat semangat ya' (satu sama lain)," tutur Cakra Khan.

Kemudian, Cakra Khan menceritakan bagaimana awal mula dirinya dapat mengikuti audisi tersebut.

"Awalnya ada yang approach ke manajer saya, saya konsultasi ke label saya, karena setahu saya festival atau lomba itu ada kontrak, sedangkan saya ada kontrak label, jadi saya nggak mau ada kesalahan," terang Cakra Khan.

"Jadi setelah saya ngobrol dan diskusi, akhirnya diizinkan," jelasnya.

Cakra Khan sendiri mengaku belum tahu apakah dirinya lolos ke babak berikutnya karena keputusan juri baru diketahui setelah seluruh audisi telah ditayangkan.

"Pokoknya nanti mulai ditayangin akhir bulan ini, keputusannya nanti mereka yang bakal kabarin. Jadi semua audisi ditayangin dulu, yang maju ke babak selanjutnya mereka yang bakal umumin," ujar Cakra Khan.

"Jadi minta doanya karena namanya juga lomba, kalah menang sudah biasa, kalau saya sendiri di sini sudah biasa seperti itu, yang paling penting yang saya ambil memang pelajaran sama ketemu orang-orang baru juga," pungkasnya.

 

Konten Terkait

PEMERINTAHAN Di UI, Iwan Sumule Urai Strategi Percepatan Pengentasan Kemiskinan

Penurunan angka kemiskinan menjadi komitmen nyata Badan Percepatan Pengentasan Kemiskinan (BP Taskin). Strategi khusus dirancang agar penurunan kemiskinan bisa dipercepat.Strategi tersebut diurai langsung Wakil Kepala BP Taskin, Iwan Sumule saat memberi sambutan di acara Dies Natalis ke-42 dan Seminar Nasional Prodi Kajian Ketahanan Nasional, Universitas Indonesia di Salemba, Jakarta Pusat, Jumat, 21 November 2025.Dijelaskan Iwan Sumule bahwa ada empat pilar utama dalam strategi i.. Baca selengkapnya di https://rmol.id/politik/read/2025/11/21/687609/di-ui-iwan-sumule-urai-strategi-percepatan-pengentasan-kemiskinan

Jumat 21-Nov-2025 20:22 WIB

Di UI, Iwan Sumule Urai Strategi Percepatan Pengentasan Kemiskinan
PEMERINTAHAN Indonesia Punya Populasi dan Konsumsi Besar, K-Food Percepat Langkah Tembus Pasar Halal Terbesar

Indonesia memiliki pasar potensial dengan populasi besar dan konsumsi sehingga menjadi target pasar produk dunia termasuk Korean Food (K-Food).

Rabu 19-Nov-2025 21:12 WIB

Indonesia Punya Populasi dan Konsumsi Besar, K-Food Percepat Langkah Tembus Pasar Halal Terbesar
PEMERINTAHAN Analis: Rupiah Besok Masih Melemah di Rp 16.730-Rp 16.770

Direktur PT Traze Andalan Futures Ibrahim Assuaibi memperkirakan rupiah pada perdagangan besok masih ditutup melemah di rentang Rp 16.730 - Rp 16.770.

Senin 17-Nov-2025 20:11 WIB

Analis: Rupiah Besok Masih Melemah di Rp 16.730-Rp 16.770
OLAHRAGA Kalah dari Mali, Pengamat Justru Sebut ini Adalah Pelajaran yang Sangat Berharga

Pengamat sepakbola Indonesia, Ronny Pangemanan atau yang akrab disapa Bung Ropan memberikan komentar...

Minggu 16-Nov-2025 20:16 WIB

Kalah dari Mali, Pengamat Justru Sebut ini Adalah Pelajaran yang Sangat Berharga
TREND Menilik Kinerja Indeks Saham Sektoral di Bursa, Siapa Paling Unggul?

Mayoritas indeks sektoral BEI menguat YTD 2025, dipimpin IDX Technology 161%. Simak analisis ahli dan prospek rotasi sektoral 2026.

Rabu 12-Nov-2025 20:54 WIB

Menilik Kinerja Indeks Saham Sektoral di Bursa, Siapa Paling Unggul?

Tulis Komentar