Pembunuh pria paruh baya yang ditemukan tewas bersimbah darah dengan luka tusukan di dalam mobil pikap, di kawasan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, akhirnya ditangkap, Kamis (18/8/2022).