Partai NasDem mengungkap alasan PKS tak hadir dalam rapat konsolidasi PKB dan NasDem malam ini. NasDem mengatakan PKS belum melakukan Musyawarah Majelis Syuro.
PKS masih pikir-pikir terhadap arah dukungannya setelah Anies Baswedan memperkenalkan Cak Imin sebagai bakal calon wakil presiden (bacawapres).
SPKS mengapresiasi serta mendukung langkah Presiden Joko Widodo membentuk Satgas Peningkatan Tata Kelola Industri Kelapa Sawit dan Optimalisasi Penerimaan Negara.
PKS menilai pernyataan Amien Rais berencana mendukung Ketum Gerindra, Prabowo Subianto jika Anies Baswedan gagal maju di Pilpres 2024 aneh.
Pengurus Dewan Pimpinan Daerah, DPD PKS Toraja Utara resmi dilantik pada Senin,...
PKS menanggapi berbeda sorotan Bawaslu terkait deklarasi Koalisi Perubahan untuk Persatuan. PKS menganggap itu memang tugas Bawaslu mengawasi proses Pemilu.
PKS menanggapi berbeda sorotan Bawaslu terkait deklarasi Koalisi Perubahan untuk Persatuan. PKS menganggap itu memang tugas Bawaslu mengawasi proses Pemilu.
PKS membela Anies Baswedan dari sindiran Hasto Kristiyanto yang menyebut safari politik Anies di Surabaya sepi karena gagasan untuk masyarakat tak relevan.
JPNN.com - BOGOR -- Wakil Sekretaris Jenderal DPP PKS Haryo Setyoko mengatakan bahwa tema prioritas PKS saat ini ialah pertama menyebarkan perdamaian mencegah konflik.
Duet Anies-AHY diyakini Partai Demokrat lebih menjanjikan dibanding duet Anies-Khofifah di Pilpres 2024. Partai NasDem dan PKS, mengkritik ke-pede-an Demokrat.