Foto : BROMINE MEDIA
Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi) tengah disoroti lantaran mengundang Presiden Rusia Vladimir Putin dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy dalam acara KTT G20 di Bali, November mendatang.
Lyudmila Verobieva Duta Besar Rusia untuk Indonesia mengatakan Indonesia tetap memilih bersikap netral dan seimbang di tengah konflik politik 2 negara tersebut bahkan Indonesia menolak menyerah meski mendapat tekanan dari Barat.
Dilansir dari beberapa sumber “Indonesia tidak ikut dalam perang ekonomi melawan rusia Indonesia tetap memilih politik bebas aktif” kata Vorobieva, dikutip dari Sputnik, Rabu (18/5/2022).
Menurut Vorobieva “Negara-negara barat tengah berupaya mengeluarkan Rusia dari G20 dengan meminta Indonesia tidak mengundang Rusia dalam acara tersebut, tentu hal itu sangat tidak logis” ucap dia.
Konten Terkait
Pemerintah menetapkan 7 Juli sebagai Hari Pustakawan Indonesia.
Senin 07-Jul-2025 20:28 WIB
PT Liga Indonesia Baru (LIB) resmi menunjuk Takeyuki Oya sebagai General Manager Competition and Operation.
Senin 07-Jul-2025 20:28 WIB
BMKG menegaskan fenomena cuaca dingin di Indonesia bukan disebabkan Aphelion, melainkan Monsun Dingin Australia dan musim kemarau.
Minggu 06-Jul-2025 21:05 WIB
Gerald Vanenburg tak mau menganggap remeh Malaysia hingga Brunei Darussalam meski Garuda Muda difavoritkan menjadi juara ASEAN CUp U23 2025.
Kamis 03-Jul-2025 20:40 WIB
Sejumlah nama masuk kandidat Timnas Indonesia. Saat situasi FIFA menyorot pemain keturunan Malaysia. Jelang ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026
Selasa 01-Jul-2025 21:03 WIB