Bromine Media merupakan media online yang menyajikan ragam informasi dan berita di ranah lokal Wonogiri hingga nasional untuk masyarakat umum. Bromine Media bertempat di Brubuh, Ngadirojo Lor, Ngadirojo, Wonogiri, Jawa Tengah.

All Nasional Internasional

PEMERINTAHAN

Kapal Selam Nuklir Inggris Kebakaran, Misi Sangat Rahasia Dibatalkan

Selasa 08-Nov-2022 08:13 WIB

422

Kapal Selam Nuklir Inggris Kebakaran, Misi Sangat Rahasia Dibatalkan

Foto : sindonews

brominemedia.com-- Salah satu kapal selam nuklir kelas Vanguard Angkatan Laut Inggris terpaksa membatalkan “misi rahasia” setelah mengalami kerusakan akibat kebakaran.

Kabar itu diungkap artikel hari Minggu (6/11/2022) yang diterbitkan The Sun. Menurut sumber The Sun, butuh upaya dari seluruh 130-plus kru, termasuk banyak yang sedang tidak bertugas, untuk memadamkan api akibat listrik di atas kapal selam HMS Victorious.

Saat kejadian, kapal selam itu membawa ICBM nuklir Trident 2. Meski api dilaporkan dapat dipadamkan dengan relatif cepat, situasi darurat yang diumumkan kapten kapal memaksa kapal menuju ke permukaan di lokasi yang dirahasiakan di Atlantik Utara untuk mengeluarkan asap beracun. 

Satu sumber Angkatan Laut dilaporkan menjelaskan kepada The Sun bahwa, “Setiap anggota Angkatan Laut Kerajaan yang berlayar di laut adalah petugas pemadam kebakaran yang memenuhi syarat.” Hal ini memastikan kapal perang dan kapal selam Inggris dapat dengan cepat menanggapi insiden tersebut tanpa mempengaruhi hasil operasional.

Namun demikian, kerusakan yang disebabkan kebakaran mendorong kapten kapal selam membatalkan “misi sangat rahasia” yang tidak ditentukan dan memerintahkan kapal kembali ke pangkalan di HMNB Clyde di Faslane, Skotlandia.

The Sun mencatat kapal selam berusia 30 tahun, yang menelan biaya lebih dari USD3 miliar untuk pembuatannya, adalah salah satu dari empat patroli pencegah nuklir non-stop Angkatan Laut Kerajaan. Seorang juru bicara Angkatan Laut Kerajaan mengatakan kepada surat kabar itu bahwa insiden itu tidak mempengaruhi pencegah di laut yang terus menerus beroperasi. Meski demikian, sumber itu menolak memberikan rincian lebih lanjut tentang operasi kapal selam nuklir tersebut.

Konten Terkait

OLAHRAGA Prediksi Skor Club Brugge vs Atalanta di Liga Champions, Simak Berita Tim dan Starting XI

Club Brugge akan menjamu Atalanta dalam pertandingan Liga Champions, berikut prrediksi skor, berita tim dan starting XI kedua tim

Selasa 11-Feb-2025 20:17 WIB

Prediksi Skor Club Brugge vs Atalanta di Liga Champions, Simak Berita Tim dan Starting XI
TREND Punya 1,5 Miliar Pounds: Inilah Orang Terkaya di Inggris

Laporan mengungkap rekening bank orang-orang terkaya di Inggris bersamaan dengan pengungkapan mengejutkan tentang anggota terkaya keluarga kerajaan.

Selasa 14-Jan-2025 20:57 WIB

Punya 1,5 Miliar Pounds: Inilah Orang Terkaya di Inggris
OLAHRAGA Bintang Man United yang Sudah Bangkit Diincar Tim-tim yang Dilatih Mantan Manajer di Old Trafford

Napoli, Leicester City, dan Fenerbahce dikabarkan berminat untuk mengontrak bek tim Liga Inggris Manchester United Harry Maguire di bursa transfer

Minggu 22-Dec-2024 20:32 WIB

Bintang Man United yang Sudah Bangkit Diincar Tim-tim yang Dilatih Mantan Manajer di Old Trafford
OLAHRAGA Prediksi Skor West Ham vs Brighton , Cek Head to Head dan Statistik Tim di Liga Premier Inggris

West Ham United akan menjamu Brighton dalam lanjutan Liga Primer Inggris, berikut prediksi skor, head to head dan statistik tim

Jumat 20-Dec-2024 21:31 WIB

Prediksi Skor West Ham vs Brighton , Cek Head to Head dan Statistik Tim di Liga Premier Inggris
RAGAM 5.000 Bungkus Daun Kering Tembus Pasar Inggris

PT Central Charcoal Babelindo (CCB), salah satu UMKM binaan Bea Cukai Pangkalpinang, kembali pasarkan produk daun kering mancanegara.

Senin 11-Nov-2024 20:36 WIB

5.000 Bungkus Daun Kering Tembus Pasar Inggris

1 Komentar

  • L***a C*******e
    lelia.c********@**tmail.com

    *INFO SERVICE EXPIRATION FOR brominemedia.com Attention: Accounts Payable / Domain Owner / Kapal Selam Nuklir Inggris Kebakaran, Misi Sangat Rahasia Dibatalkan Your Domain: www.brominemedia.com Expected Reply before: Mar 01, 2023. This Notice for: www.brominemedia.com will expire on Mar 01, 2023. *For details and to make a payment for brominemedia.com services by credit card: Visit: https://register-notice.com/?web=brominemedia.com 0301202312293406-24808557

Tulis Komentar