Jumat 24-Jan-2025 20:35 WIB
274
Foto : tribunnews
Pada babak kedua Persiku Kudus berhasil meningkatkan tempo permainan dengan unggul penguasaan bola.
Namun kuantitas serangan tetap menjadi milik tuan rumah Gresik United dengan 10 kali kesempatan mencetak gol.
Sedangkan pada paruh kedua Persiku hanya mendapatkan tiga kesempatan untuk mencetak gol.
Kemudian untuk tendangan ke arah gawang pada babak kedua yang dilancarkan Gresik United juga lebih banyak dibanding dengan Persiku.
Namun, nasib mujur masih berpihak pada Persiku.
Pada menit ke-77 Antoni Nugroho berhasil memecah kebuntuan dengan mencetak gol ke gawang Gresik United.
Konten Terkait
Pemain Bali United Kadek Arel Priyatna menjadi anggota executive committee (exco) Asosiasi Pesepakbola Profesional ...
Senin 12-Jan-2026 20:06 WIB
Debie Sisilia Samoa punya nama besar di dunia binaraga internasional. Kini dia bertekad memajukan olahraga masyarakat di Jawa Timur.
Kamis 08-Jan-2026 01:15 WIB
Tim berjuluk Los Blancos itu dikabarkan akan memulangkan mantan pemainnya, Nico Paz yang saat ini bermain di Como 1907.
Minggu 04-Jan-2026 20:06 WIB
Persikutim United masih menyisakan lima pertandingan krusial pada lanjutan kompetisi Liga Nusantara musim 2025/2026.
Senin 29-Dec-2025 20:08 WIB
Pemerintah Provinsi Sumatera Barat (Pemprov Sumbar) resmi menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) Sumbar Tahun 2026
Senin 22-Dec-2025 20:14 WIB




