Selasa 10-Dec-2024 21:04 WIB
191

Foto : tribunnews

Setelah berhasil masuk ke dalam rumah korban, aksi pelaku pun dipergoki korban.
Seketika korban pun berteriak dan membuat pelaku KA panik.
Lantas KA pun membekap korban dengan kain dan bantal.
Tak hanya itu, KA pun memukul leher belakang korban menggunakan tangan kosong karena melawan.
"Ada perlawanan korban sehingga KA melakukan pemukulan bagian kepala, bagian belakang leher, sesuai hasil autopsi yang menyebabkan korban mati lemas," ucap Kasatreskrim.
Setelah menghabisi nyawa korban, pelaku pun sempat melakukan tindak asusila.
Berdasarkan hasil autopsi, korban diketahui mati lemas.
Usai melakukan perbuatannya, pelaku kemudian mencari cara untuk menyembunyikan perbuatannya.
Ia pun mendapati karung tepung di rumah korban.
Kemudian, pelaku memasukkan tubuh korban ke dalam karung tepung dan mengikatnya menggunakan tali sepatu.
Lalu, karung berisi tubuh korban diletakkan di tumpukan karung dan kardus di gudang belakang rumah.
Pelaku Sempat Berpura-pura Ikut Mencari Korban
Setelah melakukan perbuatan keji tersebut, pelaku pun kembali bekerja seperti biasa seolah tidak ada kejadian.
Hingga akhirnya, ibu korban pulang ke rumah mendapati anaknya tidak ada.
Ibu korban pun panik dan mencari keberadaan SS dan menghubungi suaminya yang bekerja di Kendal untuk pulang.
Konten Terkait
Ada yang tidak biasa saat rekonstruksi pembunuhan terhadap Adityawarman, pemimpin redaksi sebuah media daring yang berlangsung tadi siang
Kamis 09-Oct-2025 21:30 WIB
Karyawati Alfamart Dina Oktaviani tewas dibunuh rekan kerja sendiri. Alfamart sampaikan duka dan janji perkuat keamanan kerja.
Kamis 09-Oct-2025 21:29 WIB
Terbaru, pelaku melancarkan aksinya di sebuah warung di Cipete Utara, dengan modus pura-pura membeli rokok dan es
Kamis 09-Oct-2025 21:27 WIB
Teka teki seorang pekerja terapis wanita inisial RTA di Pejaten Jakarta Selatan mulai terungkap.
Rabu 08-Oct-2025 20:35 WIB
Polda Metro Jaya menangkap pria berinisial WFT yang merupakan pemilik akun X Bjorka. Bagaimana kasusnya?
Kamis 02-Oct-2025 20:51 WIB