Foto : jpnn
4. Mengontrol gula darah Salah satu khasiat mengonsumsi serai juga berpotensi mencegah kenaikan gula darah berlebih karena memiliki kandungan citronellal. Menurut studi terbitan Evidence-based Complementary and Alternative Medicine (2021) yang mengamati tikus dengan diberikan minum minyak esensial serai, ternyata bisa menurunkan kadar gula darah dan lemak dalam darah. Menurut penelitian, bahwa citronellal bersifat antioksidan yang bisa mengurangi kerusakan sel akibat paparan radikal bebas dari gula darah.
5. Mencegah kenaikan kolesterol Khasiat mengonsumsi akar serai ternyata juga bisa membantu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL). Peneliti menduga manfaat ini berasal dari senyawa saponin, sterol, dan fenolik yang bisa menurunkan kadar lemak di dalam darah berlebih.
Konten Terkait
Teh hijau memiliki manfaat yang baik untuk tubuh, diantaranya mencegah penuaan dini sampai melindungi kesehatan otak.
Selasa 13-Jan-2026 20:00 WIB
Bambang Bayu Suseno resmi melantik 10 pejabat eselon II di rumah dinas Bupati Muaro Jambi..
Senin 12-Jan-2026 20:06 WIB
Dokter Richard Lee menghentikan pemeriksaan setelah 8 jam karena kurang enak badan. Kasusnya terkait pelanggaran UU Kesehatan dan Perlindungan Konsumen.
Kamis 08-Jan-2026 01:15 WIB
Di tengah libur Nataru, RSUD Kajen tetap menunjukkan komitmennya dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat.
Minggu 28-Dec-2025 20:12 WIB
Waspadai Penyakit Umum Saat Liburan, Dokter Ingatkan Pentingnya ImunisasiJAKARTA — Dokter Spesialis Anak subspesialisasi Respirologi, Dr. dr. Nastiti Kaswandani, Sp.A.(K), mengingatkan orang tua untuk mewaspadai berbagai penyakit yang umum...
Selasa 23-Dec-2025 20:38 WIB