All Nasional Internasional
PEMERINTAHAN

Presiden Jokowi Bertolak ke Kamboja Sore Ini untuk Hadiri KTT ASEAN

  • Rabu 09-Nov-2022 11:04 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dijadwalkan bertolak ke Kamboja pada sore ini. Jokowi bakal menghadiri Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN.

PEMERINTAHAN

Jejak Oknum Polisi di Purworejo Selingkuhi Istri TNI hingga Dipecat

  • Selasa 08-Nov-2022 13:33 WIB

brominemedia.com-- Aipda Aziz Lupi (AL) terbukti melakukan tindakan perselingkuhan dengan istri anggota TNI. Begini kronologi kasusnya hingga akhirnya Aipda AL resmi dipecat.

PEMERINTAHAN

Biden & Xi Jinping Hadir Akan Hadir di KTT G20, Bagaimana Dengan Putin?

  • Selasa 08-Nov-2022 13:31 WIB

brominemedia.com-- Indonesia siap menerima para tamu dan menyelenggarakan KTT G20 yang akan digelar pada 15-16 November 2022 mendatang di Provinsi Bali.

PEMERINTAHAN

Korupsi Anggota Dewan Bima: Sidang Perdana Segera Dimulai

  • Selasa 08-Nov-2022 13:21 WIB

brominemedia.com-- Perkara korupsi Boymin, anggota DPRD Kabupaten Bima kini telah masuk dalam agenda sidang di Pengadilan Negeri Mataram, Nusa Tenggara Barat.

PEMERINTAHAN

Jokowi Berikan Gelar Pahlawan Nasional Kepada 5 Tokoh Ini, Berikut Nama-namanya

  • Selasa 08-Nov-2022 09:59 WIB

brominemedia.com-- Presiden Joko Widodo (Jokowi) menganugerahkan gelar Pahlawan Nasional kepada lima tokoh di Istana Negara, Jakarta pada Senin (7/10).

PEMERINTAHAN

Kapal Selam Nuklir Inggris Kebakaran, Misi Sangat Rahasia Dibatalkan

  • Selasa 08-Nov-2022 08:13 WIB

brominemedia.com-- Salah satu kapal selam nuklir kelas Vanguard Angkatan Laut Inggris terpaksa membatalkan misi rahasia setelah mengalami kerusakan akibat kebakaran.

PEMERINTAHAN

Kapal Pinisi Berusia 107 Tahun Asal Norwegia Sandar di Priok, Ada Apa?

  • Selasa 08-Nov-2022 08:05 WIB

brominemedia.com-- Menhub Budi Karya Sumadi mengapresiasi para ilmuwan dan pemerhati lingkungan laut yang berinisiatif melakukan ekspedisi keliling dunia menggunakan kapal pinisi

PEMERINTAHAN

Kemenkominfo: RUU KUHP Momentum Pembaruan Hukum Pidana Indonesia

  • Senin 07-Nov-2022 13:44 WIB

Perwujudan negara hukum berlandaskan Pancasila memerlukan sistem hukum nasional yang harmonis, sinergis, komprehensif, dan dinamis melalui upaya pembangunan hukum.

PEMERINTAHAN

Kata Apolo Safanpo Usai Jadi Kandidat Kuat Penjabat Gubernur Papua Selatan

  • Senin 07-Nov-2022 10:33 WIB

Nama Rektor Universitas Cenderawasih (Uncen), Apolo Safanpo diganda-gandakan bakal menduduki jabatan sebagai Penjabat Gubernur Provinsi Papua Selatan.

PEMERINTAHAN

KTT G20 Sekaligus Amankan WSBK di Mandalika

  • Sabtu 05-Nov-2022 12:00 WIB

brominemedia.com-- Bantuan keamanan Polda NTB bagi KTT G20 di Bali berjalan beriringan dengan perhelatan World Superbike (WSBK) 2022 yang akan berlangsung di Sirkuit Mandalika mulai 11 hingga 13 November 2022.

PEMERINTAHAN

Bukti Elektronik Gratifikasi Lukas Enembe Ditemukan KPK

  • Sabtu 05-Nov-2022 11:28 WIB

brominemedia.com-- Penyidik KPK mengamankan berbagai dokumen dan bukti elektronik, diduga terkait gratifikasi Gubernur Papua, Lukas Enembe. Berbagai dokumen dan bukti elektronik itu diamankan dari tiga lokasi di Jayapura.

PEMERINTAHAN

Siap Bertempur, Satgasla TNI AL Apel Gelar Pasukan Pengaman VVIP Presidensi G20

  • Sabtu 05-Nov-2022 05:06 WIB

brominemedia.com-- Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono memerintahkan Pasukan Pengaman VVIP Presidensi G20 siap bertempur untuk mengantisipasi gangguan musuh.