JPNN.com, PANDEGLANG - Satreskrim Polres Pandeglang membekuk MH (25), salah satu buronan kasus pencabulan anak di bawah umur di Kampung Babakan Lame, Desa Pasir Lame, Kecamatan Patia.