Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky mengklaim tentara Kiev menemukan 'ruang-ruang penyiksaan' di area-area yang berhasil direbut kembali dari pasukan Rusia.