Kasus dugaan pelecehan yang dilakukan oleh oknum Penjabat (Pj) Kepala Desa (Kades) Lahimbua, Kecamatan Andowia, Kabupaten Konawe Utara (Konut), Sulawesi Tenggara (Sultra) inisial S terungkap.