Presiden Joko Widodo (Jokowi) melanjutkan kunjungan kerjanya di Asia Timur. Usai dari China, Jokowi kini tiba di Tokyo, Jepang.