Chelsea mengakhiri tren buruk awal tahun 2023 dengan kemenangan tipis 1-0 atas Crystal Palace pada lanjutan Liga Inggris di Stamford Bridge.
Rekap hasil Liga Inggris pekan ke-19: Southampton vs Nottingham 0-1, Leeds vs West Ham 2-2, Aston Villa vs Wolves 1-1, Palace vs Tottenham 0-4.