Salah satu cara bisa dengan menggelar even lari, bersepeda maupun kegiatan lainnya yang mengundang massa dari luar daerah. Saat libur lebaran perhotelan kondisinya membaik okupansi bisa sampai 80 persen.
Upaya pencarian terhadap Andreas Juliana, remaja berusia 19 tahun asal Semarang, yang terseret ombak di Pantai Parangtritis beberapa waktu lalu resmi dihentikan
Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polrestabes Bandung mencatat sejumlah ruas jalan Kota Bandung mulai ramai dipadati kendaraan menjelang IdulFitri 1446 Hijriah.
Pramono Anung juga menyinggung pembuatan Pulau Kucing yang sudah dilakukan di beberapa kota besar negara lain
Administrasi Pariwisata Taiwan terus memperkuat promosi wisata di Indonesia dengan meluncurkan video kampanye bertajuk Wave of Wonders untuk tahun 2025.Video ini diperkenalkan melalui Taiwan Economic and Trade Office (TETO) dengan menghadirkan Mikha Tambayong sebagai duta pariwisata Taiwan untuk Indonesia pertama yang ditunjuk untuk peran ini.Dalam kesempatan ini, Taiwan menargetkan peningkatan jumlah wisatawan asal Indonesia hingga dua kali lipat dibandingkan tahun sebelumnya.
Ia melanjutkan sudah saatnya industri pariwisata menyudahi pola lama, promosi tergantung dengan anggaran pemerintah.
Ribuan pengunjung memadati Taman Panorama Baru Bukittinggi, Sumatera Barat dalam sehari saat libur panjang, Rabu (29/1/2025).
Pengalaman pesiar menggunakan perahu motor tersebut bisa diakses dari sebuah dermaga di Bukit Cinta, tempat wisata yang dikelola oleh Pemkab Semarang
Sopir bus pariwisata di Kota Batu ditetapkan tersangka setelah kecelakaan maut yang menewaskan empat orang.
Hendak menyelamatkan wisatawan, seorang Polisi bernama Bripka Anditya (35) terseret arus di Pangandaran hingga dinyatakan meninggal dunia