Rabu 12-Mar-2025 20:35 WIB
17

Foto : suara

"Dipermasalahkan kalau kemudian menggunakan topeng atau atribut-atribut yang menjadi misterius karena kita ini berusaha menggali informasi dari sumber yang terpercaya kan, jangan sampai menjadi misterius," kata Hakim.
Nurdin lantas membalas pernyataan Hakim dengan kelakar.
"Pak hakim tadi tuh sebenernya saya juga bertanya ini tuh ibu dokter ini kaca matanya bagus banget gitu, he-he-he. Saya kira nggak masalah ya, Pak Hakim ya hehe," kata Nurdin.
Menjawab hal tersebut, Doktif alias Amira Farahnaz jika kehadirannya dalam rapat akan memyampaikan hal-hal yang sifatnya fakta.
"Insyallah kami di sini akan memaparkan berdasarkan data," kata Doktif.
Konten Terkait
Tim Subdit I Indagsi Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Kalimantan Selatan menyita 179 tabung elpiji 3 kilogram bersubsidi yang dijual pangkalan di atas harga eceran tertinggi (HET).
Kamis 13-Mar-2025 21:15 WIB
Polres Buleleng bersama awak media membagikan ratusan takjil pada pengendara yang melintas. Kegiatan ini dirangkaikan pula dengan sosialisasi mudik
Kamis 13-Mar-2025 21:14 WIB
Calon pemudik yang berniat melintas di Selat Lombok yang menghubungkan Pelabuhan Lembar, Lombok Barat – Padangbai, Bali, mohon bersiap.
Kamis 13-Mar-2025 21:14 WIB
Baim Wong dan Paula Verhoeven sedang menjalani sidang perceraian di Pengadilan Agama (PA) Jakarta Selatan.
Kamis 13-Mar-2025 21:12 WIB
Pramono Anung juga menyinggung pembuatan Pulau Kucing yang sudah dilakukan di beberapa kota besar negara lain
Kamis 13-Mar-2025 21:09 WIB